CARA MENGHITUNG PERKALIAN DENGAN CEPAT

A. Menghitung Perkalian

Perkalian merupakan proses perhitungan Matematika di mana satu bilangan dilipatgandakan sesuai dengan bilangan pengalinya. Secara sederhana dapat dikatakan bahwa perkalian adalah penjumlahan berulang.

Untuk mengalikan suatu bilangan dengan cepat kita dapat menggunakan pola hitung, pola hitung ini dapat digunakan untuk menghitung 2 digit sampai tak hingga. Sebagai contoh 21 x 34 = 714 biasanya kita mengalikan dengan cara seperti ini:

pola-perkalian-biasa

Saat ini kita akan menghitung dengan pola yang akan mempercepat proses perkalian ini

B. Pola Perkalian Cepat

  • Pola Perkalian 2 Kolom

pola-perkalian-2-x-2

Contoh : 21 x 34 = 714 (polanya seperti berikut)

pola-perkalian-2-x-2-contoh

  • Pola perkalian 3 Kolom

pola-perkalian-3-x-3

  • Pola Perkalian 4 Kolom

pola-perkalian-4

C. Contoh Perhitungan

  • Pola 2 Angka 23 x 23 = 529

Proses menghitungnya:

langkah 1 = 3 x 3 = 9

langkah 2 = (2 x 3) + (2 x 3) => 2 sisa 1

langkah 3 = 2 x 2 = 4 + sisa => 4 + 1 ==> 5

 

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*